BAB 2
PENGARUH INTERAKSI
SOSIAL TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL DAN KEBANGSAAN .
3.2 menganalisis pengaruh interaksi sosial dalam ruang yang
berbeda terhadap kehidupan sosial dan budaya serta pengembangan kehidupan
FAKTOR
PENGHAMBAT , PENDORONG ,SALURAN DAN
DAMPAK MOBILITAS SOSIAL
Tujuan Pembelajaran :
Siswa diharapkan dapat
- Memahami
tentang faktor penghambat mobilitas sosial .
- Menjelaskan
faktor pendorong mobilitas sosial
- Menjelaskan
saluran mobilitas social
FAKTOR PENDORONG MOBILITAS
SOSIAL
- Faktor
struktural
- Faktor
individu
- Setiap
status sosial
- Faktor
keadaan ekonomi
- Faktor
situasi politik
- Faktor
kependudukan(demografi)
- Faktor
keinginan melihat daerah lain
FAKTOR PENGHAMBAT MOBILITAS
SOSIAL
- Perbedaan
kelas rasial.
- Agama
- Deskriminasi
kelas
- Kemiskinan
- Perbedaan
jenis kelamin
SALURAN-SALURAN MOBILITAS SOSIAL
- Angkatan
bersenjata
- Lembaga-lembaga
keagamaan
- Lembaga
pendidikan
- Organisasi
politik
- Organisasi
ekonomi
- Organisasi
keahlian
- Perkawinan
CARA MELAKUKAN MOBILITAS SOSIAL
- Kenaikan
penghasilan
- Perkawinan
- Perubahan
tempat tinggal
- Perubahan
tingkah laku
- Perubahan
nama
PROSES TERJADINYA MOBILITAS
SOSIAL
- kekayaan
- kekuasaan
- Kehormatan
- ilmu
pengetahuan
DAMPAK MOBILITAS SOSIAL
Dampak Positif
- orang-orang
yang akan berusaha untuk berprestasi atau
berusaha untuk maju karena adanya kesempatan untuk berpindah
strata.
- Mempercepat
tingkat perubahan sosial masyarakat kearah yang lebih baik.
Dampak Negatif
- konflik
antarkelas
- konflik
antar kelompok sosial
- konflik
antar generasi
- Penyesuaian
kembali